IT Development Staff

Home >IT Development Staff PT Friendship Logistics Line

Image

Deskripsi Pekerjaan

  • Kandidat harus memiliki setidaknya Gelar Sarjana di Teknik Informatika atau setara.
  • Setidaknya memiliki 3 tahun pengalaman dalam bidang yang sesuai untuk posisi ini.
  • Kemampuan yang harus dimiliki dan mahir dalam menggunakan AJAX, PHP, MySQL, JavaScript, HTML, JQuery
  • Lebih disukai Pegawai (non-manajemen & non-supervisor) khusus dalam IT/Komputer.
  • Pengalaman bekerja dibidang pemprograman terkait hardware, software dan jaringan
  • Dapat membuat program aplikasi atau feature tertentu sesuai project yang diberikan 
  • Mempunyai kemampuan dalam menganalisa dan desain sistem
  • Memiliki pemahaman konsep Object Oriented Programming (OOP)
  • Memahami dan mampu membangun UX / UI Prototype
  • Menguasai Framework codeigniter, Python dan Linux adalah nilai tambah
  • Menguasai bidang mobile development (IOS dan Android adalah nilai tambah)
  • Mampu bekerjasama dalam tim
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik

Tanggal ditayangkan: 18 August 2020, ditutup tanggal 17 September 2020

Lamar via jobstreet.co.id

 Laporkan lowongan ini!


Informasi Lowongan

Bidang pekerjaan
it development staff

Lokasi
komplek marinatama

Pengalaman
Min 3 tahun (Pegawai (non-manajemen & non-supervisor))

Lamar via jobstreet.co.id

 Laporkan lowongan ini!

Tentang Perusahaan

PT Friendship Logistics Line

Friendship Logistics Line adalah perusahaan swasta nasional yang didirikan pada  2006.

Friendship Logistics Line adalah perusahaan Freight Forwarding and Jasa Transportasi terintergrasi, dengan spesialisasi dibidang Export dan Import. Perusahaan juga bertindak sebagai Agen Pelayaran, Internasional Freight Forwarding (Laut dan Udara), Pergudangan, Logistik dan juga pengerjaan proyek-proyek cargo khusus.

PT. Friendship Logistics Line berlokasi di Jalan Gunung Sahari Raya, Komplek Ruko Marinatama Blok A-23, Jakarta Utara, yang berdekatan dengan Pelabuhan Laut terbesar di Indonesia (Pelabuhan Tanjung Priok), sehingga diharapkan dapat memberikan pelayanan terbaik untuk para pelanggan. Dan untuk menjaring lebih banyak pelanggan, khususnya di Jawa Timur, perusahaan juga memiliki cabang di Surabaya, yang berlokasi di Jalan Tanjung Batu Blok 32 L, No. 12 A, Surabaya.

Dengan didukung oleh kerjasama team yang baik dari seluruh devisi yang ada dalam perusahaan, PT. Friendship Logistics Line siap untuk memberikan solusi terbaik terkait aktivitas export dan import, termasuk jasa transportasi dan jasa pergudangan. Moto kami “ We Can When the Others say Can’t ” memberi arti bahwa PT. Friendship Logistics Line mampu untuk mendistribusikan cargo-cargo keseluruh penjuru dunia.

Industri

Transportasi/Logistik

Ukuran Perusahaan

1- 50 pekerja

Proses Lamaran

Lebih dari 2 minggu

Waktu Kerja

Waktu regular, Senin - Jumat

Pakaian Kerja

Bisnis (contoh: Kemeja)

Tunjangan

Tunjangan Lainnya, Parkir

Bahasa

Bahasa Indonesia

Mengapa memilih Kami?

Lets Joint wiith us !

Cari lowongan yang lain?