Deskripsi Pekerjaan

  • Kandidat harus memiliki setidaknya Gelar Sarjana di bidang apapun.
  • Memiliki pengalaman kerja di Armada Truck Mixer Minimal 5 tahun dan 2 tahun terakhir menjabat sebagai Kepala Armada Truck Mixer
  • Memiliki Karakter Kepemimpinan (Leadership), Jujur, Tegas
  • Kemampuan yang harus dimiliki: Microsoft Office
  • Lebih disukai Manajer/Asisten Manajer khusus dalam Logistik/Supply Chain atau setara.
  • Mengkoordinir dan mengarahkan para personel pool seperti fieldman, sopir, staf admin, mekanik, dan lain-lain
  • Memaksimalkan utilisasi Armada (merencanakan, mengatur, dan memonitor pergerakan armada, mengatur sopir dan mampu berkoordinasi dengan pihak terkait)
  • Bertanggungjawab atas kelengkapan dokumen angkutan yang di syaratkan (doket, dll)
  • Bertanggungjawab atas kegiatan administrasi/ keuangan pool
  • Bertanggungjawab atas pemeliharaan dan perawatan Armada
  • Memberikan arahan dan informasi kepada personel pool mengenai proses kerja dan tahapan pekerjaan yang harus dilakukan oleh masing-masing personel
  • Mengatur jadwal untuk masing-masing personel
  • Mengatur cost operational dengan baik dan efisien
  • Mengontrol dan menjaga  cost operational  selalu dalam tingkat yang wajar (tidak ada pemborosan dan kebocoran)
  • Membuat pengiriman barang menjadi tepat waktu sesuai dengan pesanan customer
  • Memahami proses pengurusan surat-surat kendaraan





Tanggal ditayangkan: 06 August 2020, ditutup tanggal 05 September 2020