Deskripsi Pekerjaan

  • Kandidat harus memiliki setidaknya Gelar Sarjana di Psikologi atau setara.
  • Setidaknya memiliki 2 tahun pengalaman dalam bidang yang sesuai untuk posisi ini.
  • Kemampuan yang harus dimiliki: Coaching
  • Lebih disukai Supervisor/Koordinator khusus dalam HRD atau setara.
  • Deskripsi Pekerjaan Melakukan coaching, conselling, training, performance appraisal dan pemberian reward & punishment kepada karyawan yang dianggap perlu Melakukan monitoring dan evaluasi terhadap seluruh kegiatan di Departemen HRD Menyusun dan melakukan monitoring terhadap program kerja tahunan dan bulanan HRD Menangani masalah - masalah yang berkaitan dengan hubungan industrial Menyusun konsep - konsep yang berkaitan dengan pengembangan organisasi, sistem renunerasi, pengembangan sistem dan prosedur operasional serta kebiijakan - kebijakan HRD Dengan Kualifikasi Usia maximal 50 tahun Pendidikan S1 (diutamakan psikologi ) dari Universitas Ternama Mampu berkomunikasi dengan efektif dan dapat bekerja dalam tim Lebih diutamakan pengalaman sebagai HRD min. 2 tahun Memahami dasar-dasar ke HRD an, tegas dan disiplin Mengerti UU Ketenagakerjaan dan peraturan ketenagakerjaan lainnya Membantu mengurus dan memantau ijin-ijin legalitas perusahaan.
     
    Skill wajib 
    - Microsoft Excel, Powerpoint, Word
    - Mengerti bahasa inggris 
    - paham Alat Psikotest





Tanggal ditayangkan: 10 January 2020, ditutup tanggal 09 February 2020