Deskripsi Pekerjaan

  • Mereview dan menganalisa informasi operasional seperti alur proses operasional, spesifikasi engineering, dan monitoring project
  • Mengevaluasi metode dan proses operasional untuk mengidentifikasikan efisiensi biaya, peningkatan perusahaan, dan pembuatan layout
  • Bekerjasama dengan departemen lain dalam mengoptimalkan aktivitas operasional dan membantu dalam membuat laporan rutin

Persyaratan

  • Pendidikan minimal D3/S1 Engineering (diutamakan Teknik Industri)
  • Memiliki pengalaman kerja / internship (magang) minimal 6 bulan di bagian industrial engineering (lebih di sukai di perusahaan logistik)
  • Mampu mengaplikasikan Ms. Office (Excel, Word, Power Point, Ms. Oulook, Ms.Visio)
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan analisa yang baik
  • Terbiasa untuk mengolah data dan membuat report
  • Memahami proses layout, line balancing, dan time study
  • Memahami PDCA
  • Mampu bekerja sama dalam team maupun individu
  • Lokasi Kerja: Ir. H. Juanda, Jakarta Pusat





Tanggal ditayangkan: 21 January 2021, ditutup tanggal 20 February 2021