Deskripsi Pekerjaan

  • Membuat penerimaan barang (faktur beli) ketika pabrik/supplier mengirimkan invoice tagihan setelah pengajuan PO
  • Membuat form delivery order (sebagai bentuk realisasi ke cabang)
  • Pembuatan purchase order ke supplier, pengajuan uang muka, pengambilan barang sampai jadi penerimaan barang
  • Follow up supplier untuk memastikan ketersediaan barang
  • Membuat laporan update sisa open purchase order ke atasan
  • Memastikan pencatatan pembayaran tidak ada selisi
  • Membuat form pembelian antar cabang
  • Update data kontrak supplier yang sudah habis
  • Stock opname pabrik
  • Menganalisa dan membuat laporan penjualan semua cabang setiap bulan
  • Membuat laporan sisa stock cabang dari sistem
  • Cetak faktur penjualan dan surat jalan

Persyaratan

  • Pendidikan min. S1 Manajemen, Administrasi, Logistik atau setara
  • Memiliki pengalaman di bidang administrasi
  • Memahami alur supply chain management
  • Komunikatif, detail oriented, adaptif dan cekatan
  • Mampu mengaplikasikan Ms. Office
  • Mampu bekerja di bawah tekanan





Tanggal ditayangkan: 03 September 2021, ditutup tanggal 03 October 2021