Deskripsi Pekerjaan

1. Menyusun list pembelian barang / jasa yang dibutuhkan seluruh anggota perusahaan.

2. Mengkategorikan list pembelian antara; pembelian barang bulanan & sekali beli.

3. Menyusun list vendor penyedia barang / jasa.

4. Meminta approval pembelian kepada manajemen / bagian keuangan untuk anggaran.

5. Menghubungi supplier & vendor untuk mendapatkan quotation / penawaran harga.

6. Menganalisa penawaran (harga, fitur, servis, Etc.) yang paling menguntungkan bisnis.

7. Melakukan negosiasi harga, fitur, servis, waktu, yang diperoleh dari supplier.

5. Membuat dokumen pemesanan / purchase order (PO).

6. Mengirim PO kepada supplier & vendor barang / jasa.

7. Melacak & memastikan pengiriman atau eksekusi pengerjaan servis berjalan baik.

8. Pengecekan kualitas barang / jasa sesuai dengan kontrak penjualan.

9. Dokumentasi dokumen-dokumen penjualan.

10. Mediasi dengan bagian logistik untuk pencatatan barang masuk.

11. Mediasi dengan bagian keuangan untuk pembayaran barang / jasa.

12. Melakukan review performa proses pembelian.

Persyaratan

  • Laki - Laki & Perempuan
  • Usia minimal 25 tahun, usia maksimal 35 tahun
  • D3 Segala Jurusan
  • IPK Diatas 2.5
  • Fresh Graduate Dipersilahkan melamar





Tanggal ditayangkan: 13 July 2020, ditutup tanggal 11 September 2020